- Selamat datang di website Desa Bungkulan.
- |
- Kantor Desa Bungkulan membuka pelayanan publik pada hari Senin - Jumat pukul 08.00 - 15.00.
- |
- Mari Bersama Membangun Desa Bungkulan menjadi Desa yang kreatif, inovatif, dan mandiri berlandaskan konsep TRI HITA KARANA
- |
Posyandu, IVA Test Serta Penyuluhan Mengenai Bahaya Kanker Serviks dan Payudara
15 Mei 2023 12:13:20 WITA
Senin, 15 Mei 2023 telah berlangsung giat posyandu, pemeriksaan IVA oleh tim medis dari Puskesmas Sawan I, Bidan Desa dan KPM di Banjar Dinas Jro Gusti dan Sema serta dilaksanakan Penyuluhan tentang bahaya kanker serviks dan kanker payudara. Jadi diharapkan masyarakat lebih waspada akan bahaya dan ancaman dari penyakit kanker payudara dan serviks serta lebih mengutamakan pola hidup sehat dalam keluarga dan lingkungannya serta dapat menurunkan angka kematian dan kematian dari penyakit kanker payudara dan serviks.
Komentar atas Posyandu, IVA Test Serta Penyuluhan Mengenai Bahaya Kanker Serviks dan Payudara
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- HUT KOTA SINGARAJA KE - 421
- GIAT POSYANDU DI BANJAR DINAS DAUH MUNDUK 1 DESA BUNGKULAN
- Kordinasi Persiapan Pengamanan Pengerupukan Nyepi 1947 Pecalang Desa Adat Bungkulan dan Sari Besikan
- Perbekel Bungkulan dan Pengurus Bumdesa Mengunjungi Peresmian TPs3R di Desa Gelgel KabKlungkung.
- LPJ Realisasi APBDesa TA 2024 dan LPJ Keuangan BUMDesa Tahun 2024
- DOKUMEN REALISASI 2024 SISKEUDES
- LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI PELAKSANAAN APBDESA 2024