Ramah Tamah Berakhirnya Masa Jabatan PJ Perbekel Dan Dimulainya Jabatan PAW Perbekel Desa Bungkulan
30 November 2023 13:06:39 WITA
Bungkulan, Kamis 30 Nopember 2023 pukul 09.20 wita bertempat di Aula Kantor Perbekel Desa Bungkulan. Dilaksanakan kegiatan “Ramah Tamah Berakhirnya Masa Jabatan PJ Perbekel Dan Dimulainya Jabatan PAW Perbekel Desa Bungkulan Dan Pembubaran Panitia PAW Perbekel”
Hadir dalam undangan :
- PAW Perbekel Desa Bungkulan Gede Sudarjana
- Ketut Widana, S.H selaku mantan PJ Perbekel
- Kelian Desa Adat Bungkulan dan Prajuru
- Kelian Desa Adat Sari Besikan dan Prajuru
- LPM
- Babinsa dan Bhabinkamtibmas
- Ketua BPD dan Anggota
- Ketua Tim Penggerak PKK
- Ketua Bumdes
- KPM
- Bidan Desa
- Pendamping Desa
Sambutan yang dibuka oleh bapak Ketut Widana selaku PJ yang telah berakhir masa jabatan mengucapkan terimakasih atas kerja sama dalam kurun waktu 2 bulan dan merasakan suasana kekeluargaan dalam melayani masyarakat, menyelesaikan masalah yang muncul, mengawal pelaksanaan Pemilihan PAW Perbekel. Kemudian beliau pun memohon maaf atas kekeliruan baik sengaja atau tidak saat masih menjadi PJ Perbekel.
- Sambutan Perbekel Desa Bungkulan Gede Sudarjana menyampaikan ucapan terimakasih kepada Bapak Ketut Widana selaku PJ selama 2 bulan dan mengawal Desa Bungkulan sehingga kondusif hingga saat ini. Beliau pun menyampaikan akan siap melanjutkan tugas dan tanggung jawab Perbekel terdahulu menuju Bungkulan yang lebih baik lagi.
Diakhir penyampaian Bhabinkamtibmas memberikan himbaun dan ajakan untuk menjaga kondusifitas Desa yang saat ini tahapan Kampanye Pemilu 2024 telah berjalan. Mari sukseskan Pemilu dengan cara menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Desa Bungkulan.
Komentar atas Ramah Tamah Berakhirnya Masa Jabatan PJ Perbekel Dan Dimulainya Jabatan PAW Perbekel Desa Bungkulan
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- HUT KOTA SINGARAJA KE - 421
- GIAT POSYANDU DI BANJAR DINAS DAUH MUNDUK 1 DESA BUNGKULAN
- Kordinasi Persiapan Pengamanan Pengerupukan Nyepi 1947 Pecalang Desa Adat Bungkulan dan Sari Besikan
- Perbekel Bungkulan dan Pengurus Bumdesa Mengunjungi Peresmian TPs3R di Desa Gelgel KabKlungkung.
- LPJ Realisasi APBDesa TA 2024 dan LPJ Keuangan BUMDesa Tahun 2024
- DOKUMEN REALISASI 2024 SISKEUDES
- LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI PELAKSANAAN APBDESA 2024