Bungkulan, Jumat 14 November 2025,

Artikel Terkini

  • Penyaluran Bantuan Pangan Dari Badan Pangan Nasional Melalui Perum Bulog Tahun 2023

    09 Mei 2023 13:30:17 WITA
    Penyaluran Bantuan Pangan Dari Badan Pangan Nasional Melalui Perum Bulog Tahun 2023
    Senin tanggal 8 Mei 2023 jam 08.30 WIB telah terlaksana penyaluran bantuan pangan dari Badan Pangan Nasional melalui perum Bulog. Sebanyak 420 paket sembako kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) memadati Kantor Desa Bungkulan Kegiatan pembagian dilangsungkan dari tanggal 8-12 Mei 2023. Bantuan pang... ..selengkapnya

  • Pj Bupati Buleleng Hadiri Persembahyangan Ngusabha Desa Adat Bungkulan Tahun 2023.

    05 Mei 2023 11:36:10 WITA
    Pj Bupati Buleleng Hadiri Persembahyangan Ngusabha Desa Adat Bungkulan Tahun 2023.
    Bungkulan, 3 Mei 2023 Pejabat (Pj) Bupati Buleleng, Bali. Ketut Lihadnyana mewakili Gubernur Bali menghadiri undangan dari Panitia/prajuru Adat Desa Bungkulan. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Dr. I Nyoman Sutjidra, Sp.OG., DPRD Provinsi Bali Drs.Gede Kusuma Putra. Ak., MBA.,M.M., Ketua DPRD Kabu... ..selengkapnya

  • Posbindu dan Pelayanan Kesehatan di Pura Desa Bungkulan

    04 Mei 2023 12:05:19 WITA
    Posbindu dan Pelayanan Kesehatan di Pura Desa Bungkulan
    Giat posbindu di yang di adakan di Pura Desa Bungkulan, oleh tim puskesmas sawan 1 serta pelayanan kesehatan oleh Bidan Desa dan KPM Bungkulan yang bekerjasama dengan Petugas kesehatan Puskesmas Sawan 1 di Parhyangan Pura Desa Bungkulan Kamis,(04/05/2023). Hal ini dilaksanakan setelah Prajuru Parhya... ..selengkapnya

  • Refreshing Kader Posyandu Desa Bungkulan Tahun 2023

    27 April 2023 10:08:56 WITA
    Refreshing Kader Posyandu Desa Bungkulan Tahun 2023
    Kamis (27/04/2023), Puskesmas Sawan 1 melaksanakan refreshing kader posyandu bertempat di aula kantor Perbekel Desa Bungkulan. Refreshing kader posyandu adalah kegiatan tahunan yang diselenggarakan Puskesmas untuk meningkatkan pengetahuan dan skill kader baik teknis maupun administratif. Dalam kesem... ..selengkapnya

  • Penyaluran BLT Desa Bulan April Tahun 2023

    26 April 2023 08:28:42 WITA
    Penyaluran BLT Desa Bulan April Tahun 2023
    Pencairan BLT Desa bulan April Tahun 2023 pada hari (Selasa, 18/04/2023) telah dilangsungkan Berkenaan dengan telah ditetapkannya Peraturan Perbekel Bungkulan Nomor 5 tahun 2023 tentang Penetapan Keluarga Penerima Manfaat BLT Dana Desa, penyaluran BLT Desa kepada 31 Keluarga Penerima Manfaat (KPM). ... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Bungkulan

tampilkan dalam peta lebih besar